PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI TENTANG MENJAGA KESEHATAN MATA SEBAGAI BENTUK PENCEGAHAN MATA MINUS UNTUK ANAK USIA 6 – 8 TAHUN

Authors

  • Yohealyn Himelia Dwi batam
  • Ria Sapitri Institut Teknologi Batam
  • Dinda Okta Dwiyanti Ridwan Gucci Institut Teknologi Batam

Keywords:

Ilustrasi, buku, anak, miopi, buku anak

Abstract

Selama pandemi COVID-19, teknologi menjadi media pembelajaran secara daring agar mencegah penyebaran dan membatasi kontak fisik. Namun, pandemi yang turut menurunkan aktivitas masyarakat di luar rumah ini menjadi pemicu fenomena Myopia Booming, alias terjadinya ledakan mata minus yang terutama banyak terjadi pada anak-anak. Karena itu, perancangan buku ilustrasi ini bertujuan untuk membantu anak memahami pentingnya menjaga dan merawat mata sebagai pencegahan mata minus. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif melalui wawancara orangtua, observasi kebiasaan anak, survei toko buku, kuesioner, studi literatur terkait perancangan buku ilustrasi anak, serta proses perancangan mencakup perencanaan, pra roduksi, produksi, dan pasca produksi. Melalui buku ilustrasi ini, diharapkan anak-anak mulai menjaga dan merawat matanya dengan baik, serta membantu para illustrator pemula yang ingin merancang buku ilustrasi.

References

Astuti, N. F. (2022). Cara Mencegah Mata Minus Pada Anak, Orangtua Wajib Tahu Sebelum Terlambat. https://www.merdeka.com/jabar/cara-mencegah-mata-minus-pada-anak-orang-tua-wajib-tahu-kln.html (Diakses pada 2022, Oktober 21).

Handayani, I. (2021). Kasus Miopia Meningkat di Masa Pandemi Covid-19. https://www.beritasatu.com/news/737401/kasus-miopia-meningkat-di-masa-pandemi-covid19 (Diakses pada 2023, Oktober 21).

Hellosehat. (2021). Nyaman, Sih, Tapi Ini Akibatnya Jika Membaca Sambil Tiduran. https://hellosehat.com/mata/perawatan-mata/efek-membaca-sambil-tiduran/ (Diakses pada 2023, April 23).

IDNmedis. (2022). Mata Minus Pada Anak: Gejala – Penyebab dan Pengobatan. https://idnmedis.com/mata-minus-pada-anak (Diakses pada 2022, Oktober 17).

JELITA. (2021). Anak Belajar Lebih Cermat melalui Ilustrasi di Buku Bergambar. https://lpmpjatim.kemdikbud.go.id/jelita/anak-belajar-lebih-cermat-melalui-ilustrasi-di-buku-bergambar/ (Diakses pada 2022, Desember 6).

Mahbub, H., & Edhie, P. I., (2022). Waspada Ancaman Myopia Booming Alias Ledakan Mata Minus Terutama Pada Anak. https://www.liputan6.com/regional/read/5105013/waspada-ancaman-myopia-booming-alias-ledakan-mata-minus-terutama-pada-anak (Diakses pada 2022, Oktober 27).

Ming Li, Ran Ran, Tian Kang, dkk. JAMA Pediatrics. (2022). Effect of Text Messaging Parents of School-Aged Children on Outdoor Time to Control Myopia. https://jamanetwork.com/journals/jamapediatrics/fullarticle/2796425?resultClick=1 (Diakses pada 2022, Oktober 9).

Omahalit. (2018). Memilih Warna Berdasarkan Usia. https://omahalit.com/ memilih-warna-berdasarkan-usia (Diakses pada 2022, Desember 6).

PERDAMI. (2017). Vision 2020 Di Indonesia. https://perdami.or.id/2017/07/16/ vision-2020-di-indonesia (Diakses pada 2022, Oktober 10).

TheAsianParent (2022). Makin Banyak Anak Pakai Kacamata atau Myopia Boom, Bagaimana Mencegahnya? https://id.theasianparent.com/myopia-boom (Diakses pada 2022, Desember 10).

Vitale, B. (2022). Children’s Book Trim Size https://brookevitale.com/blog/ childrens-book-trim-size (Diakses pada 2023, Mei 18).

Published

2023-10-30

How to Cite

Yohealyn Himelia Dwi, Ria Sapitri, & Dinda Okta Dwiyanti Ridwan Gucci. (2023). PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI TENTANG MENJAGA KESEHATAN MATA SEBAGAI BENTUK PENCEGAHAN MATA MINUS UNTUK ANAK USIA 6 – 8 TAHUN. JURNAL RUPA MATRA, 2(1), 19–39. Retrieved from https://journal.iteba.ac.id/index.php/jurnalrupamatra/article/view/184

Issue

Section

OKTOBER 2023