PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI BIOGRAFI 17 PAHLAWAN NASIONAL WANITA SEBAGAI SARANA PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA 7 – 12 TAHUN

Authors

  • elia khofif institut teknologi batam
  • widiya Lestari Harahap Institut Teknologi Batam

Keywords:

pahlawan, wanita, nasional, biografi, ilustrasi

Abstract

Pengetahuan mengenai tokoh pahlawan nasional memiliki peran penting dalam membentuk identitas dan kesadaran generasi muda terhadap sejarah bangsa. Namun, anak-anak sekolah dasar sering kurang mengenal tokoh pahlawan karena pembelajaran sejarah yang kurang menarik dan kreatif. Oleh karena itu, sosialisasi nilai-nilai pahlawan melalui ilustrasi dalam buku dianggap penting. Indonesia memiliki banyak pahlawan nasional, termasuk wanita yang perjuangannya sering terlupakan. Ilustrasi dalam buku biografi pahlawan wanita dapat memotivasi anak-anak untuk membaca dan memahami cerita, mengklarifikasi informasi, dan meningkatkan daya tarik visual serta imajinasi anak-anak. Oleh karena itu, perancangan buku ilustrasi biografi pahlawan wanita di usia 7-12 tahun dianggap penting dalam menanamkan makna pahlawan, mengembangkan rasa hormat, dan memberikan edukasi yang menarik bagi anak-anak. Dalam konteks ini, perancangan buku ilustrasi biografi pahlawan nasional wanita di usia 7-12 tahun mampu membantu menanamkan makna pahlawan, mengembangkan rasa hormat, serta memberikan edukasi yang menarik bagi anak-anak.

References

DAFTAR PUSTAKA

Afandi, Muhamad dkk. (2013). Model Metode Pembelajaran Disekolah. http://cyber.unissula.ac.id/journal/dosen/publikasi/211313015/9230susun_isi_dan_daftar_pustaka_buku_model_edit_.pdf pada Desember 2022.

Ananda. (2021). 17 PAHLAWAN NASIONAL WANITA BANGSA INDONESIA DAN ASAL DAERAHNYA. https://www.gramedia.com/literasi/pahlawan-nasional-wanita/ diakses pada Mei 2023.

Arviandani, Dwi dkk. (2021). Perancangan Buku Ilustrasi Mengenai “Cara Melindungi Diri Dari Bencana Kebakaran” Untuk Usia 7-11 Tahun Sebagai Media Pembelajaran. https://jom.fikom.budiluhur.ac.id/index.php/ Pantarei/article/view/664 diakses pada Desember 2022.

Aulia, Fadillah Tri dan Selfi Indra Gumilar. (2021) “Cerdas Cergas Berbahasa dan Bersastra Indonesia untuk SMA/SMK Kelas X” chrome-extension://efaidnbmnnnibpcajpcglclefindmkaj/http://118.98.166.64/bukuteks/assets/uploads/pdf/Bahasa_Indonesia_BS_Kls_X_Rev.pdf diakses pada Desember 2022.

Christy, Alicia dkk. (2018) Perancangan Komik Digital Tentang Pahlawan Masa Kini Bagi Remaja Usia 12-14 Tahun. https://publication.petra.ac.id/index.php/ dkv/article/view/7464/6772 diakses pada Desember 2022.

Fahlevy, Reza dkk. (2019). PERANCANGAN APLIKASI COFFEE SHOPDI KOTA BANDUNG SEBAGAI MEDIA AKTUALISASI DIRI PADA REMAJA. http://repository.unpas.ac.id/44533/ diakses pada Januari 2023.

Fatimah, Siti. (2019). Perjuangan Mande Siti Melawan Kolonial Belanda Di Manggopoh Sumatera Barat Tahun 1908-1925 Sebagai Sumbangan Pengajaran Sejarah Di Sma Muhammadiyah 3 Palembang. http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/4765/ pada Mei 2023.

Handoko, B (2019). 4 BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Definisi Pahlawan Nasional. https://dspace.uii.ac.id/bitstream/handle/123456789/15351/05.2%20bab%202.pdf?sequence=6&isAllawed=y Diakses pada Desember 2022.

Hanisha, Febriana dkk. (2018). Bahasa Visual, Gambar Anak, dan Ilustrasi pada Buku Cergam Anak” https://trijurnal.trisakti.ac.id/index.php/jsrr/article/ view/3878/3139 diakses pada November 2022.

Hapitri, Tanti. (2017). Pembelajaran Menganalisis Teks Biografi Berorientasi Pada Nilai Yang Dapat Diteladani Dengan Menggunakan Model Cooperative Integrated Reading And Composition Pada Siswa Kelas X Sma Negeri 1 Parongpong Tahun Pelajaran 2016/2017. http://repository.unpas.ac.id/ 30641/7/COVER.pdf diakses pada Desember 2022.

Ibrahim, Muchtaruddin dkk. (1992). Peranan Wanita Indonesia dalam masa pergerakan nasional. https://repositori.kemdikbud.go.id/7803/1/ PERANAN%20WANITA%20INDONESIA%20DALAM%20MASA%20PERGERAKAN.pdf diakses pada Desember 2022.

Irawan, Gita. (2021). Hingga 2020, Ada 191 Orang yang Telah Ditetapkan Sebagai Pahlawan Nasional. https://www.tribunnews.com/nasional/2021/07/30/ hingga-2020-ada-191-orang-yang-telah-ditetapkan-sebagai-pahlawan-nasional Diakses pada November 2022.

Juwantara, Ridho Agung. (2019). ANALISIS TEORI PERKEMBANGAN KOGNITIF PIAGET PADA TAHAP ANAK USIA OPERASIONAL KONKRET 7-12 TAHUN DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA. https://core.ac.uk/download/pdf/ 327227393.pdf diakses pada November 2022.

Kiki. (2021). Modul Pembelajaran Pai Terintrasi Keteladan Opu Daeng Risadju Terhadap Perilaku Terpuji Pada Siswa Kelas Iv Sdn 51 Sumarambu. http://repository.iainpalopo.ac.id/4081/1/SKRIPSI%20KIKI.pdf Diakses pada Mei 2023.

Luthfiana, Eva Nida. (2021). POTRET PAHLAWAN WANITA INDONESIA SEBAGAI SUBJEK DALAM KARYA SENI KOLASE MIX MEDIA. https://journal.unnes.ac. id/sju/index.php/eduart/article/view/45838diakses pada Desember 2022.

Maharsi, Indiria. (2016). ILUSTRASI. <https://books.google.co.id/books?hl= en&lr=&id=AH58DwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PR1&dq=ilustrasi+adalah&ots=aqZbuJseD&sig=4IBbgT3cnRHF2bYHiuNdqGE5E&redir_esc=y#v=onepage&q=ilustrasi%20adalah&f=false> diakses pada desember 2022.

Meilani. (2013). Teori Warna: Penerapan Lingkaran Warna dalam Berbusana https://journal.binus.ac.id/index.php/Humaniora/article/view/3443 diakses pada januari 2023.

Nungrahaningtyas, Erlita. (2018). Pengembangan Buku Cerita Bergambar Sebagai Media Pembelajaran Pola Hidup Sehat Untuk Anak Kelas 1 SD. https://repository.usd.ac.id/32804/2/141134095_full.pdf Desember 2022.

Padilah, Nur dan Anni Wahyuni. (2021). Karakter Religius Dan Keberanian Dari Kepemimpinan Tokoh Andi Depu Dalam Memperjuangkan Kemerdekaan Indonesia. https://online-journal.unja.ac.id/jejak/article/download/ 13766/11520 diakses pada Mei 2023.

Prayoga, Angga. (2021). Tantangan Hari Pahlawan Adalah Kepedulian Denerasi Muda Terhadap Sejarah. https://lenteratoday.com/tantangan-hari-pahlawan-adalah-kepedulian-denerasi-muda-terhadap-sejarah/ diakses pada November 2022.

Prayogo, Gladys Prameswari Janetri. (2022). Perancangan Kartu Permainan Sebagaipengenalan Tokohpahlawan Nasional Indonesia Untuk Anakusia 10-12 Tahun. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/JDKV/article/view/ 44832/38020 diakses pada Desember 2022.

Risdisascha, V. (2020). PEREMPUAN DIATAS KAPAL WANITA TANGGUH DARI ACEH. http://digilib.isi.ac.id/8254/6/JURNAL_%20161%200064%200133.pdf diakses pada Mei 2023.

Said, Julinar dan Triana Wulandai. (1995). ENSIKLOPEDI PAHLAWAN NASIONAL.

https://play.google.com/books/reader?id=BKdFCgAAQBAJ&pg=GBS.PP1&hl=en_GB diakses pada April 2023.

Salsabila, Annisa putri. (2020). Social Experiment Ini Menunjukan Anak Zaman Now Lebih Kenal Atta dan Awkarin Dibandingkan Pahlawan Nasional.

https://hai.grid.id/read/072392206/social-experiment-ini-menunjukan-anak-zaman-now-lebih-kenal-atta-dan-awkarin-dibandingkan-pahlawan-nasional diakses pada Oktober 2022.

Saputro, Agung bayu. (2021) “Gambar Ilustrasi , Pengertian, Fungsi, dan Contoh gambar Ilustrasi” https://www.senibudayaku.com/2017/01/gambar-ilustrasi-pengertian-fungsi-dan-contoh-gambar-ilustrasi.html diakses pada Desember 2022.

Savarani, Taskiya. (2020) “RANCANGAN KANTOR BAPPEDA JAWA BARAT DENGAN MENGGUNAKAN PROPORSI RASIO EMAS” http://eprints.itenas.ac.id/788/ diakses pada Januari 2023.

Suwignjo, Dewi Purnamasari. (2017). Perancangan Komik Digital Indonesia Heroes Of Seri 1 “Ir. Soekarno Sebagai Media Alternatif Pengenalan Pahlawan Indonesia Untuk Anak Usia 8-12. https://core.ac.uk/download/pdf/ 291465278.pdf diakses pada November 2022.

Suzana, Yenny dan Imam Jayanto. (2021). Belajar dan Pembelajaran. Penerbit : Literasi Nusantara.

Syarafa, Cut Yera Ahlika dan Bambang Melga. (2021). Perancangan Buku Ilustrasi Biografi Tokoh Seni Rupa Indonesia Modern S. Sudjojono Untuk Remaja. https://openlibrarypublications.telkomuniversity.ac.id/index.php/artdesign/article/view/16765/16482 diakses pada desember 2022

Titus, Ravi Jeremy. (2021). Pengelompokan Elemen Visual Website dengan Pengujian Otomatis Berdasarkan Prinsip Psikologi Gestalt Menggunakan Metode Pendekatan Komputasional. http://repository.untag-sby.ac.id/ 9703/ diakses pada Januari 2023.

Ucu, Karta Raharja. (2017). Kartini dan Pahlawan Wanita yang Terlupakan.

https://www.republika.co.id/berita/oor6gz282/kartini-dan-pahlawan-wanita-yang-terlupakan diakses pada Desember 2022.

Ulandari, Destiara Andini. (2017). Peran Fatmawati Dalam Memperjuangkan Kemerdekaan Indonesia (1945-1955). https://journal.student.uny.ac.id/ index.php/risalah/article/view/9535 diakses pada Mei 2023.

Wahyutiar, Rossyta Dkk. (2022). Perancangan Buku Ilustrasi Tentang Dampak Pembelajaran Daring Terhadap Kesehatan Mental Pelajar Usia 14 – 18 Tahun. https://ejournal.ikado.ac.id/index.php/artika/article/view/566 diakses pada Desember 2022.

Warsidi, Edi. (2007). Meneladani kepahlawanan kaum Wanita. https://books. google.co.id/books?hl=en&lr=&id=HgKhfY_rB0cC&oi=fnd&pg=PA1&dq=pahlawan+nasional+wanita&ots=JB2RJ7WWFp&sig=eN_-U9eirXhfMfeVLG wanZuc9L4&redir_esc=y#v=onepage&q=pahlawan%20nasional%20wanita&f=false Diakses pada oktober 2022.

Yuda, Alfi. (2021). 17 Daftar Pahlawan Nasional Wanita Indonesia yang Penting Diketahui. https://www.bola.com/ragam/read/4625463/17-daftar-pahlawan-nasional-wanita-indonesia-yang-penting-diketahui diakses pada Oktober 2022.

Published

2023-10-30

How to Cite

khofif, E., & widiya Lestari Harahap. (2023). PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI BIOGRAFI 17 PAHLAWAN NASIONAL WANITA SEBAGAI SARANA PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA 7 – 12 TAHUN. JURNAL RUPA MATRA, 2(1), 40–66. Retrieved from http://journal.iteba.ac.id/index.php/jurnalrupamatra/article/view/183

Issue

Section

OKTOBER 2023